Karawang-Kamis, 16 Juli 2020 all team SAKa mengikuti pelatihan 5R bersama Bapak H. Ratno dari Yayasan Islam Amani Karawang. Dalam edisi perdana rangkaian upgrading tersebut dikupas tuntas semua tentang “Ringkas” yang merupakan step pertama dari rangkaian konsep 5R yakni Ringkas,... Selengkapnya
SakaNews-Karawang, Sekolah Alam Karawang mengadakan perlombaan-perlombaan dalam rangka milad Republik Indonesia ke 72 tahun pada tanggal 15-16 Agustus 2017 bertempat di lapangan SAKA. dalam acara ini di perlombakan Bola Voli, tarik tambang, kelereng, tiaup balon, panjat pinang dan masih banyak... Selengkapnya
SAKANEWS-Karawang (13/06/2017) club’ panahan dari Sekolah Alam Karawang (Sani ARCHERY) menyelenggarakan turnamen panahan yang berlangsung dari tanggal 12-13 Juni 2017 bertempat di Sekolah Alam Karawang. Turnamen ini di buka langsung oleh perwakilan yayasan Islam Amani oleh Pak Haji Suratno “olahraga... Selengkapnya
SAKANEWS-karawang, sekolah alam Karawang (SAKA) mengadakan itikaf 3 hari 2 malam bertempat di masjid Perum Peruri Telukjambe barat, pada Sabtu-Senin (17-19/6/2017). Program ini bertujuan sebagai pembelajaran kepada peserta didik untuk terbiasa itikaf memburu malam Lailatul Qodar di sepuluh hari terakhir... Selengkapnya
SAKANEWS- Murid kelas 6 dan SM menyelenggarakan Bantuan Sosial (BAKSOS) dengan membagikan paket 100 sembako murah dan 200 paket takjil yang di berikan di dua titik yaitu di bunderan Galuh Mas dan Tanah Merah Pakuncen “Saya bahagian karena bisa memberikan... Selengkapnya
SAKANEWS-Karawang (25/05/2017) “sorem serambi mekkah”lestari bersama SAKA” merupakan tema yang di usng dalam program ACEH DAY yang berlangsung pada tanggal 25 Mei 2017 bertempat di Sekolah Alam Karawang. Aceh Day merupakan acara kebudayaan tahunan yang diselenggarakan oleh Sekolah Alam Karawang... Selengkapnya
Haii gaiss?. Kemarin tanggal 24 maret. Aku sama temen temen Live-in lohh. Tau acara di transtv gak? Yang ‘jika aku menjadi’. Nah program live-in itu sama kayak acara program tv itu. . Desa yang akan kami live-in kan adalah desa... Selengkapnya
Kali ini SM Alam Karawang mengadakan kegiatan Live-in, yang dimana kita akan merasakan hidup didunia perkampungan, kita juga harus merasakan bagaimana bekerja seperti orang orang di perkampungan. Ini adalah Live-in pertama bagi angkatan saya, untuk Live-in pertama kami di tempatkan... Selengkapnya
Matahari bersinar tepat diatas petala langit, membiarkan awan – awan seputih kapas melewatinya. aku dan siswa siswi sekolah alam lainnya bergegas menaiki kendaraan beroda empat tersebut. Selama perjalanan hanya ada hamparan tambak, jalanan semi lumpur kami lewati, sedikit guncangan mengganggu... Selengkapnya
Karawang-Kamis, 16 Juli 2020 all team SAKa mengikuti pelatihan 5R bersama Bapak H. Ratno dari Yayasan Islam Amani Karawang. Dalam edisi perdana rangkaian upgrading tersebut dikupas tuntas semua tentang “Ringkas” yang merupakan step pertama dari rangkaian konsep 5R yakni Ringkas,... Selengkapnya
SAKANEWS-Sekolah Alam Karawang (SAKA) mengadakan program LIVE IN di pelosok utara Karawang tepatnya di Kecamatan Cilebar. Program ini di khususkan untuk peserta didik kelas 8 Sekolah Menengah (SMP) berjumlah 22 orang terbagi menjadi 7 kelompok dan di tempatkan di rumah... Selengkapnya
Kelebihan dan Keuntungan Pendidikan Sekolah Belajar di Sekolah Alam Bingung menentukan sekolah yang pas bagi anak? Mungkin sekolah dengan metode alam bisa jadi pilihan. Apa keuntungan bersekolah alam bagi anak? Sekolah bermetode alam adalah bentuk pendidikan alternatif yang menggunakan alam... Selengkapnya